Aneka Kegiatan Ramadan Kreatif

Kegiatan Ramadan kreatif bisa dihadirkan dalam banyak bentuk. Aspek terpentingnya adalah dapat memberikan manfaat. Pada dasarnya, ada banyak anjuran aktivitas amal ibadah yang bisa dilakukan saat Ramadan. Seperti membaca Al-quran, memperbanyak sedekah, salat sunnah, dan lainnya.

Meski demikian, tidak menutup kemungkinan akan adanya kegiatan lain yang bisa dilakukan. Seperti halnya kegiatan kreatif untuk menghasilkan sesuatu. Misalnya melukis pemandangan, merawat tanaman, menyulam, dan lain sebagainya.

Merajut

Salah satu kegiatan kreatif yang bisa dilakukan saat Ramadan adalah merajut. Pilihan karyanya bisa bermacam-macam. Mulai dari tas, dompet, bandana dan lain sebagainya. Tinggal disesuaikan saja dengan ide dan kemampuan masing-masing.

Aktivitas merajut bisa melatih kreativitas sekaligus menyalurkan nilai-nilai seni yang dimiliki. Cobalah untuk merajut dengan santai sembari menikmati suasana. Dengan begitu, hasil yang didapatkan akan lebih mungkin rapi dan cantik dilihat.

Belajar Bahasa Baru

Selanjutnya adalah belajar bahasa baru. Salah satu bahasa yang bisa menjadi investasi adalah Bahasa Inggris. Bahasa internasional ini satu ini kerap dibutuhkan. Oleh karenanya, penting untuk terus mengupayakan kemahiran berbahasa Inggris.

Ada banyak aktivitas yang bisa dilakukan untuk melatih kemampuan Bahasa Inggris. Salah satunya menonton ceramah berbahasa Inggris atau mendengarkan podcast pengembangan diri dalam Bahasa Inggris. Kegiatan mendengar dan melihat percakapan berbahasa Inggris sedikit banyaknya akan turut membantu.

Berbicara soal kegiatan kreatif di bulan Ramadan, mungkin ini menjadi hal yang cukup menarik. Oleh karenanya, tidak sedikti pula bisa ditemukan kegiatan CSR perusahaan di bulan ini. Namun kembali lagi ke konteks awal bahwa apapun kegiatannya, perlu diusahakan agar bisa bernilai manfaat.

Sebagaimana yang sudah dibahas sebelumnya bahwa belajar bahasa Inggris bisa menjadi investasi yang baik. Untuk mengoptimalkan kegiatan belajar, mengikuti kursus Bahasa Inggris dapat dijadikan pilihan.

Anda bisa mengikuti kursus di EF Adults. Hadir sebagai tempat kursus Bahasa Inggris bagi dewasa, EF Adults memberikan kesempatan bagi Anda untuk belajar dengan tenaga profesional bersertifikat. Selain itu, Anda juga dapat belajar sesuai level kemampuan Bahasa Inggris yang dimiliki. Tunggu apalagi? Yuk daftarkan diri Anda segera di EF Adults.